Mengenal Perbedaan Mobil Subaru Forester S dan L sebagai Perbandingan!

0
25
Mengenal Perbedaan Mobil Subaru Forester S dan L sebagai Perbandingan!
Mengenal Perbedaan Mobil Subaru Forester S dan L sebagai Perbandingan!

Membahas mengenai kendaraan mobil Subaru memang merupakan hal menarik bagi banyak pecinta otomotif. Dengan sudah dikenal sebagai salah satu merek ternama untuk kendaraan beroda empat yang unggul.

Baca juga : Honda Civic New 2023 Tampilan Elegan dan Berkelas

Maka tidak heran, jika ada banyak orang memilih memakai jenis satu ini agar dapat digunakan. Selain itu. Desain menarik dengan tampilan serta fitur modern disediakan pada setiap keluaran memberikan daya tarik tersendiri.

Pencinta otomotif, juga mulai banyak melakukan perbandingan antara mobil Subaru Forester S dan L. Keduanya memang sangat menarik di mata penggemar kendaraan beroda empat, agar dapat dipakai secara nyaman.

Merek kendaraan serta divisi manufaktur otomotif Subaru Corporation telah berdiri sejak tahun 1917 oleh Chikuhei Nakajima. Kantor pusat dari perusahaan otomotif ini berada di Prefektur Gunma, Jepang.

Berawal dari proyek Aircraft Research Laboratory, kemudian ditemukan sebuah merek kendaraan baru. Produk dari mobil Subaru sendiri mulai pertama kali dipakai pada kisaran tahun 1955, setelah FHI masuk ke industri kendaraan bermotor.

Ketika melakukan produksi pertama kali, mobil dikeluarkan berupa sedan Subaru 1500. Pastinya model ini, menjadi sangat legend serta memiliki kenangan, maupun cerita tersendiri di dunia otomotif tersebut.

Apa lagi dengan hingga sekarang sudah ada berbagai macam keluaran terbaru lebih canggih dibandingkan produk pertama. Ada berbagai perkembangan desain, fitur maupun komponen suku cadang disediakan.

Sehingga, ketika dipakai berkendara mampu memenuhi kebutuhan kalian sebagai pengguna. Menyesuaikan jenis dipakai baik Forester S ataupun L, dapat disesuaikan terhadap kebutuhan kalian saat mengendarai mobil.

Model Subaru Forester S dan L Tidak Terlihat jika Dipandang Mata Saja!

Model Subaru Forester S dan L Tidak Terlihat jika Dipandang Mata Saja!
Model Subaru Forester S dan L Tidak Terlihat jika Dipandang Mata Saja!

Jika dilihat secara kasat mata, mungkin kalian tidak akan menemukan perbedaan pada mobil Subaru S dan L. Keduanya ketika dilihat secara langsung memiliki tampilan sama, sehingga sering kali sulit dibedakan.

Namun, jika kalian merupakan seseorang yang berada pada dunia otomotif, atau paham mengenai kendaraan mobil. Maka, keduanya cukup berbeda serta akan mudah untuk dikenali serta dipakai sesuai kebutuhan.

Bagi orang awam yang tidak banyak mengenal kendaraan bermotor, mungkin terlihat sama keduanya. Namun ketika dilihat detail, mulai dari sisi eksterior, interior hingga fungsi dimiliki cukup berbeda.

Mengenali perbedaan dimiliki secara lebih jelas, membuat setiap pengendara lebih merasa nyaman. Bukan hanya itu saja, pemakaian bisa disesuaikan terhadap medan yang akan ditempuh selama perjalanan berlangsung.

Mobil dengan Tingkat Keamanan Tinggi!

Di Indonesia model mobil Subaru Forester telah memakai jasa dari konstruksi Subaru Global Platform. Sehingga dapat dikatakan memiliki dedikasi ataupun tingkat keamanan tinggi, sehingga aman ketika dipakai dalam jangka waktu lama.

Subaru Global Platform sendiri memungkinkan untuk melakukan penyerapan terhadap benturan sampai 40% lebih baik. Bagian body roll juga dapat berkurang mencapai sebanyak 50% sehingga lebih tenang ketika dipakai.

Untuk peningkatan dari rigiditas mencapai angka 70% sehingga bisa memberikan rasa aman bagi pengguna mobil. Nantinya impresi saat sedang berada di dalam mobil juga lebih dinamis ketika berada di jalan.

Rasa nyaman dirasakan penumpang ketika memakai mobil Subaru pastinya juga harus diperhatikan dengan baik. Mendapatkan rasa aman di saat sedang berkendara karena memiliki sistem safety maksimal, membuat kalian merasa nyaman.

Kemudian dari sisi mesin telah diberikan segmen Sport Utility Vehicle (SUV) yang mengadopsi mesin FB20, BOXER 4-Silinder. Dengan 2.0 L Naturally Aspirated dikatakan mampu menghasilkan sebanyak 156 dk di 6.000 rpm.

Torsi yang bisa dicapai hingga sebanyak 196 Nm pada 4.000 rpm, cukup tinggi jumlahnya. Mesin ini, juga ditunjang transmisi Lineartronic CVT 7-percepatan serta ada juga Active Torque Split AWD dibutuhkan kendaraan.

Pengendara mobil Subaru versi Forester mendapatkan fitur berupa X-Mode telah dihadirkan dengan 2 varian berbeda. Sehingga kemampuan menjelajah di segala medan akan lebih ditingkatkan menyesuaikan terhadap trek dilalui.

Melalui versi terbaru disediakan, mereka mampu dipakai untuk optimalisasi kontrol mesin, transmisi maupun rem di permukaan licin. Kemampuan tersebut, meningkatkan safety di segala medan ditempuh oleh mobil.

Menyimak 5 Perbedaan Nyata Mobil Subaru Forester S dan L

Menyimak 5 Perbedaan Nyata Mobil Subaru Forester S dan L
Menyimak 5 Perbedaan Nyata Mobil Subaru Forester S dan L

Jika sebelumnya disebutkan bahwa orang awam mungkin tidak akan bisa mengenali perbedaan bersi 2.0i – S serta 2.0i – L. Maka di bawah ini, akan dibahas secara lebih lengkap 5 perbedaan biasanya sudah diketahui secara jelas oleh pecinta otomotif:

  • Tampilan Eksterior Kendaraan Beroda Empat Forester S dan L

Ada beberapa perbedaan harus diketahui dalam mobil Subaru 2.0i – S serta 2.0i – L pada tampilan. Sisi eksterior varian pertama pada bagian rumah foglampnya dibalut dengan menggunakan aksen berupa krom.

Hal ini, akan menjadi pembeda nantinya, bukan banyak itu saja, telah disematkan juga warna silver di bagian cover kaca spion. Selain itu ada beberapa tempat lain mulai dari side skirt, roof rail, underguard bumper depan, hingga diffuser bumper belakang.

Dengan pembeda berupa ditambahkan warna silver memudahkan ketika akan membedakan. Untuk jenis L mereka hanya menggunakan warna kaca spion yang telah disamakan dengan warna bodi mobil Subaru saja.

Selain itu, bagian fog lamp, roof rail, frame jendela, underguard bumper depan dan diffuser bumper belakang dibalut warna hitam. Tambahan warna elegan tersebut, membuatnya semakin mencolok serta mudah dikenali.

  • Perbedaan Desain serta Ukuran Velg

Untuk ukuran dari velg ban juga memiliki perbedaan antara seri S dan L mobil terkenal satu ini. Biasanya hal tersebut juga berpengaruh terhadap kinerja dimiliki saat sedang dipakai untuk berkendara.

Varian L memiliki velg dengan diameter 17 inci, menggunakan desain menyerupai bunga es. Sedangkan ukuran ban mobil Subaru L memakai 255/65 yang bisa dipastikan aman ketika dipakai di jalanan.

Kemudian jenis S sebagai salah satu yang tertinggi mereka tersedia dengan ukuran velg 18 inci. Desain ditawarkan juga lebih simpel dibandingkan jenis sebelumnya, namun pastinya nyaman saat dipakai.

Ukuran ban menggunakan 255/55 bisa dipakai dalam berbagai pilihan medan jalan berbeda. Pastinya hal ini bisa memberikan rasa nyaman, serta kepuasan bagi kalian yang sedang menggunakan alat transportasi roda empat.

  • Fitur Sunroof Hanya di Jenis 2.0i – S

Hal yang cukup mencolok pada mobil Subaru Forester berupa fitur sunroof yang hanya disediakan pada jenis 2.0i – S. Tampilan ini, pastinya akan membuat kendaraan menjadi terasa lebih mewah serta menawan nantinya.

Namun, ada hal yang harus diperhatikan berupa efek samping dengan mengorbankan bagian headroom penumpang. Biasanya ini akan terjadi pada bagian penumpang baris kedua karena sistem dari sunroof akan melipat ke dalam.

Meskipun terdapat tambahan fitur tersebut, namun dapat dipastikan jika penumpang di baris kedua tetap merasa nyaman. Ketika sedang berada di dalam kendaraan, kenyamanan didapatkan tetap terjamin, sehingga tidak perlu merasa khawatir.

  • Material pada Jok Kendaraan Subaru Forester

Pada bagian interior ada hal berbeda secara kasat mata terlihat untuk versi S vs L. Mereka memiliki bahan material jok berbeda, sehingga akan lebih mudah dibedakan bagi pengguna mobil Subaru Forester belum banyak paham.

Tipe S mereka memakai material berupa kulit Nappa yang terkenal memiliki kualitas bagus. Selain itu, bahan ini telah banyak dipakai oleh berbagai merek kenamaan mobil di dunia sehingga telah dikenal secara luas.

Sedangkan pada mobil Subaru versi L mereka masih memakai material berupa fabric biasa sebagai bungkus jok. Namun, pastinya bahan fabric dipakai juga memiliki kualitas yang bagus sehingga tetap nyaman saat dipakai.

Material dipakai pada bagian dashboard juga cukup berbeda di kedua versi mobil ini. Untuk yang pertama lebih menggunakan aksen silver, sedangkan yang kedua memakai warna hitam sehingga sesuai terhadap warna lainnya.

  • Fitur dan Harga yang Membedakan Kedua Mobil

Dengan sudah dipastikan memiliki harga lebih mahal versi S sebagai paling tertinggi. Maka mereka telah dilengkapi dengan fitur mulai dari speaker Harman Kardon, dengan telah diletakkan pada 9 titik kabin mobil.

Hasil suara didapatkan juga lebih nendang melalui speaker dengan 9 titik tersebut. Selain itu, terdapat fitur eyesight, membantu dalam mengaktifkan mode keselamatan meminimalkan risiko kecelakaan mungkin saja terjadi.

Baca juga : Spesifikasi Honda WR-V yang Bikin Nyaman Mengendarainya

Harga kedua versi jauh berbeda untuk versi S dibanderol kisaran Rp. 695.5 juta sedangkan L Rp. 597,5 juta. Kedua mobil Subaru tersebut, bisa dipilih dengan menyesuaikan budget serta kebutuhan kalian saat akan dipakai.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here