Motor yang Cocok untuk Anak Muda, Pilihan, Tips dan Kelebihan

0
370
Motor yang cocok untuk anak muda
source: special

Motor yang cocok untuk anak muda menjadi pilihan terbaik yang bisa digunakan oleh anak muda. Di kalangan masyarakat kendaraan tersebut tentunya menjadi alat transportasi umum untuk digunakan. Sehingga tidak heran jika banyak pemuda juga tertarik.

Sebagai kendaraan sehari-hari pertimbangan pembelian pastinya tidak jauh dari faktor kegunaannya. Namun hal tersebut akan berbeda jika anak muda melakukan pembelian. Akan ada beberapa pertimbangan dalam melakukan pembelian tersebut.

Baca juga: Segini Harga Motor Listrik Segway N90C

Seperti halnya desain, kemampuan, ukuran, tingkat iritnya dan lain-lain. Sehingga berbeda tujuan pemakaian keunggulan yang dicari konsumen juga tidak sama. Maka dari itu pastikan untuk memahami maksud pembelian lebih dahulu sebelum bertransaksi.

Pilihan Motor yang Cocok untuk Anak Muda dan Harganya

Motor yang cocok untuk anak muda
source: special

Terdapat banyak sekali produk kendaraan bermotor untuk dipilih semua orang saat ini. Namun berbeda kegunaan akan membuat kriteria pemilihan tidak sama. Sehingga variasi pilihan tersebut dapat memperkaya pilihan kalian terhadap sebuah kendaraan.

Pertama adalah Honda Beat dengan tingkat penjualan tinggi di masyarakat. Jenis kendaraan ini banyak dimiliki oleh semua orang terutama kalangan anak muda. Sehingga hal tersebut membuatnya menjadi motor yang cocok untuk anak muda.

Banyak sekali variasi pilihannya hal tersebut karena hampir setiap tahun produsen mengeluarkan tipe terbaru. Sedangkan dari segi harga kendaraan ini juga cukup terjangkau, yaitu mulai dari Rp. 16 jutaan.

Kedua adalah Honda Scoopy yang merupakan produk dari produsen sama dari sebelumnya. Jenisnya adalah matic dengan desain retro namun stylish sehingga cocok bagi semua anak muda saat ini. sedangkan untuk harganya ada pada kisaran Rp. 20 jutaan.

Berikutnya adalah Vespa Matic yang saat ini sedang ngetrend di kalangan masyarakat. sehingga membuatnya menjadi motor yang cocok untuk anak muda. Kendaraan ini memiliki tampilan lebih trendy dari sebelumnya.

Sedangkan bodinya cukup kokoh namun tetap dengan tampilan brand dan retronya. Vespa dapat menjadi pilihan anak muda keren dengan harga mulai dari Rp. 40 juta sampai dengan Rp. 158 juta.

Saat ini Fazzio menjadi kendaraan dengan banyak diminati oleh masyarakat. Kendaraan tersebut memiliki mesin hybrid sehingga akselerasinya lincah dan cocok bagi anak muda. Selain itu harganya bisa didapatkan mulai dari Rp. 21 jutaan.

Terakhir adalah kendaraan Peugeot Django yang masih banyak anak muda mengetahuinya. Tampilan dan bodynya hampir sama dengan Vespa matic. Namun dari segi harga jauh lebih murah sehingga bisa menjadi pilihan lain untuk Vespa matic versi terjangkau.

Harga kendaraan ini adalah sekitar Rp. 49 juta rupiah dengan banyak sekali keunggulannya. Selain itu desainnya tampak mewah dan trendy.

Tips Memilih Motor yang Cocok untuk Anak Muda Aman dan Nyaman

Motor yang cocok untuk anak muda
source: special

Ketika kalian ingin membeli sesuatu pastinya terdapat beberapa hal untuk dipertimbangkan. Maka dari itu tips sangat berperan penting untuk diketahui semua orang sebelum berbelanja. Hal ini juga perlu dilakukan ketika ingin membeli kendaraan.

Saat ingin membeli motor yang cocok untuk anak muda maka kalian juga perlu mengetahui beberapa tipsnya. Hal ini agar bisa membeli jenis kendaraan sesuai dengan kebutuhan dan keinginan. Bukan hanya itu saja hal ini juga dengan memperhatikan keamanan.

  • Uji Coba Kendaraan

Tips pertama adalah melakukan uji coba terhadap kendaraan. Hal ini diperlukan untuk mengetes produk tersebut ketika digunakan oleh kalian sendiri apakah terasa nyaman. Sebab kalian yang akan menggunakannya.

Maka dari itu melakukan uji coba adalah hal penting dan tidak boleh sampai dilewatkan. Pastikan untuk melakukan uji coba sebelum membeli kendaraan. Biasanya uji coba akan dibantu oleh petugas dealer tersebut dengan rute sudah ditentukan.

Selanjutnya tahapan ini sangat penting agar kalian tidak salah dalam membeli motor. Sehingga jika dirasa tidak nyaman menggunakannya bisa memilih jenis kendaraan lain. Sebab berbeda jenis akan terasa tarikan yang berbeda.

  • Mengutamakan Keselamatan dan Kenyamanan

Tips memilih motor yang cocok untuk anak muda selanjutnya adalah dengan mengutamakan keselamatan ketika berkendara. Hal tersebut menjadi kunci penting dalam membeli suatu kendaraan. Sehingga fitur-fiturnya perlu diketahui dengan baik.

Memiliki kendaraan aman digunakan dan membuat nyaman tentunya adalah impian setiap orang. Terutama dalam hal keamanan ini perlu dimiliki oleh semua kendaraan. Namun kembali lagi bahan pertimbangan lain akan ikut menentukan angka keamanan itu.

Jika kalian suka berkendara dengan kencang maka utamakan untuk memilih sistem pelengkap berupa ABS. ABS sendiri merupakan anti lock braking system, sehingga mampu melakukan pengereman cukup baik. Sehingga akan berpengaruh pada keselamatan.

Pastikan juga kendaraan tersebut telah di support oleh teknologi injeksi daripada karbu. Sebab injeksi akan lebih aman digunakan karena teknologinya cukup terbaru. Hal tersebut perlu diperhatikan dengan baik bagi kalian jika ingin membeli kendaraan.

Sedangkan bagi kalian yang ingin membeli kendaraan cc besar pastikan memastikan fitur slipper clutch. Hal ini sangat penting untuk menghindari selip pada kopling saat melakukan pemindahan gigi.

  • Melihat Jenis Kendaraan

Tips berikutnya dalam mencari motor yang cocok untuk anak muda adalah melihat jenis kendaraan untuk dibeli. Hal ini diperlukan untuk melihat fasilitas pendukungnya apakah sudah lengkap sesuai dengan jenis tersebut.

Seperti yang sudah diketahui bahwa terdapat berbagai jenis kendaraan saat ini. Mulai dari matic, kopling dan lainnya. Hal tersebut memiliki fitur unggulan masing-masing. Beberapa diantaranya harus ada di kendaraan satu namun tidak apa jika tidak ada pada lainnya.

  • Menggunakan Jenis yang Sering Dikendarai

Hal yang dapat dilakukan dalam melakukan pembelian berikutnya adalah pada kendaraan, yang sering digunakan. Pastikan memilih jenis motor yang sudah biasa kalian gunakan. Sehingga akan lebih aman karena pengalaman berkendara sebelumnya.

Selain itu hal ini akan membuat kalian mengerti beberapa komponen dan fitur, yang wajib ada dalam jenis kendaraan tersebut. Sedangkan jika membeli motor jenis baru membuat pengguna perlu mencari informasi lebih dahulu mengenai jenis tersebut.

  • Penyesuaian pada Ukuran Tubuh

Faktanya postur atau ukuran tubuh menjadi dasar pertimbangan penting untuk dilakukan dalam memilih kendaraan. Hal tersebut untuk memberikan keamanan dan kenyamanan bagi pengguna. Sebab ukuran kendaraan dan setiap orang tentunya berbeda.

Jika kalian memiliki tinggi tubuh 170 cm maka motor yang cocok untuk anak muda adalah jenis seperti PCX atau CBR. Hal tersebut karena ukurannya sesuai sehingga konsumen dapat merasa nyaman ketika berkendara.

Sedangkan bagi ukuran tubuh lebih rendah jika memakai jenis tersebut tentu akan merasa tidak nyaman. Hal ini akan berpengaruh pada keselamatan saat berkendara. Sebab ukuran yang tidak sesuai dapat membuat ketidakseimbangan dalam berkendara.

  • Budget

Tips berikutnya dalam memilih motor yang cocok untuk anak muda adalah menyesuaikan dengan budget yang dimiliki. Dasar pertimbangan adalah agar kalian dapat memilih jenis, fitur yang sesuai dengan kemampuan ekonomi masing-masing. 

Sebab ketika kegunaan, kenyamanan dan medan tempuh sudah tepat namun tidak sesuai dengan kemampuan ekonomi. Maka pembelian tidak bisa dilakukan. Sehingga pastikan untuk membeli produk dengan pertimbangan tersebut.

  • Medan Jalan yang Sering Dilalui

Pastikan kalian mempertimbangkan medan jalan lebih dahulu, yang biasa dilalui ketika memakai motor tersebut. hal ini perlu untuk memilih jenis motor yang sesuai dengan kondisi jalannya. Sehingga nanti fitur dan desainnya dapat memadai dalam pemakaian.

Sebab kendaraan untuk perkotaan berbeda dengan pemakaian di jalanan desa atau tidak rata. Hal ini berkaitan dengan suspensi dan kemampuan mesinnya. Simak beberapa rekomendasi motornya di bawah ini.

Motor yang Cocok untuk Anak Muda Kelebihan Dibandingkan Kendaraan Lain

Motor yang cocok untuk anak muda
source: special

Terdapat berbagai pertimbangan seseorang dalam membeli kendaraan. Sedangkan bagi para pecinta motor tentu sudah jatuh cinta dengan banyak sekali kelebihannya. Bagi anak muda sendiri terdapat beberapa alasan kenapa lebih menyukai kendaraan ini.

Alasan pertama adalah faktor kebebasan. Pemakaian sepeda motor mampu memberikan kebebasan bagi setiap orang dalam berkendara. Maka dari itu alat transportasi ini sangat cocok bagi kalian yang memiliki jiwa bebas dan santai.

Motor yang cocok untuk anak muda selanjutnya karena tidak mempunyai ukuran besar seperti mobil. Hal tersebut membuatnya terhindar dari risiko kemacetan. Sehingga bagi anak muda tentu menjadi pilihan kendaraan terbaik untuk dimiliki.

Selain itu hal ini menjadi pilihan tepat bagi wilayah dengan kondisi jalan macet. Sehingga nantinya kalian dapat terhindar dari kemacetan. Alasan berikutnya dalam hal parkir bisa dilakukan secara mudah.

Baca juga: Praktikkan Cara Merawat Rantai dan Gir Motor yang Benar

Meskipun lokasi parkir sempit dan terbatas jika kalian memakai motor bisa lebih mudah dilakukan. Terakhir adalah harganya yang terjangkau. Meski terdapat beberapa jenisnya yang memiliki harga mahal.

Banyak sekali kelebihan dan jenis motor di masyarakat. Informasi diatas bisa kalian gunakan sebagai bahan pertimbangan pemilihan. Selain itu berdasarkan kelebihan diatas membuat motor yang cocok untuk anak muda bisa diketahui dari poin diatas.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here